Konsultasi Lingkungan, Kesehatan dan Keselamatan Kerja (OHS) Perusahaan Distributor/Agen Peralatan Industrial Hygiene Lingkungan Food Safety & Hygiene Setifikasi Kompetensi Personil Lingkungan K3 Kalibrasi Instrument

Penyusunan Dokumen Sistem HACCP​

Pelatihan  Sertifikasi Kompetensi BNSP Penyusunan Dokumentasi Sistem HACCP

HACCP membantu anda supaya mudah mengidentifikasi risiko kontaminasi dalam proses produksi dan kemudian menentukan kontrolnya. HACCP juga dapat mempermudah anda meyakinkan konsumen bahwa produk yang dibuat merupakan produk yang aman untuk dikonsumsi. Sertifikasi kompetensi penyusunan dokumen HACCP dapat diikuti oleh Tenaga Kerja maupun Calon Tenaga Kerja di sektor pangan yang ingin membuktikan kompetensinya dalam mengembangkan sistem HACCP yang terdokumentasi.

Unit Kompetensi

Unit kompetensi yang diujikan mengacu pada SKKNI No 618 Tahun 2016 tentang Penetapan SKKNI Kategori Industri Pengolahan Golongan Pokok Industri Makanan Bidang Keamanan Pangan mencakup:

  1. Mendesain Langkah Penerapan HACCP 
  2. Mendesain dan Mendokumentasikan 7 Prinsip HACCP

Tujuan Training

  1. Memberikan pemahaman kepada peserta tentang langkah persiapan, implementasi dan dokumentasi HACCP. 
  2. Mendukung sistem jaminan mutu pangan

Pelatihan dan uji kompetensi dilaksanakan secara Offline / Online.
Pelatihan/CBT dilaksanakan dalam waktu 2 (dua) hari.
Assesment Kompetensi dilaksanakan dalam waktu 1 (satu) hari.

DAFTAR DAN DAPATKAN HARGA KHUSUS SEKARANG

Scroll to Top